Category: Oase Iman

Waktu

Al Quran menunjukan bahwa waktu itu berputar. Waktu terus berjalan dan tidak akan pernah kembali. Dalam surat Ali Imran dijelaskan : Hari-hari itu Kami putarkan, Kami jalankan diantara manusia. Al Quran menggunakan lafadz waktu dengan beberapa bentuk lafadz, diantaranya yaitu: ajal, dahru, waktun, sa’ah dan juga ‘ashr. Semuanya diterjemahkan dengan kata waktu, namun sekalipun sama …

Continue reading

Beberapa Pesan Rasulullah SAW

Saat ini para jama’ah haji telah melaksanakan tahap demi tahap ibadah haji yang disebut dengan manasikul hajj. Bulan Dzulhijjah merupakan hal yang sangat bersejarah di Arofah, yaitu di akhir hayatnya, Rasulullah saw berkhutbah dan memberikan pesan yang pertama yaitu jangan ada lagi pembunuhan atau pertumpahan darah. Yang beliau ucapkan/ sabdakan dalam khutbahnya “Darahmu, hartamu adalah terhormat, untuk …

Continue reading

Pendosa Yang Dipanggil Tuhan dengan Sapaan Mesra

Dalam taman kehidupan kita berharap dan terus akan berharap agar kita mampu memberikan yang terbaik untuk kepentingan dan kemanfaatan diri kita terhadap keluarga maupun untuk kehidupan sosial kemasyarakatan. Nabi Muhammad SAW berkata orang baik hidupnya adalah orang yang dapat memberikan manfaat bagi orang lain. Bahkan dalam hadist yang lain Rasulullah SAW bersabda “almuslimu, man salimal …

Continue reading

Meraih Kemenangan

Seorang sahabat nabi yang punya gangguan pada penglihatan, suatu saat menghadap beliau untuk minta izin keringanan tidak menghadiri shalat berjama’ah, disamping rumahnya cukup jauh dari masjid, juga karena tidak ada teman yang menuntun jalannya, hal mana sangat berat baginya terutama waktu malam dan jalan becek sehabis hujan. Nabi untuk sementara mengijinkannya, tetapi ketika sahabat tadi …

Continue reading

Makhluk Keluh Kesah yang Suka “Memproduksi” Masalah

Sesungguhnya manusia diciptakan bersifat keluh kesah lagi kikir (QS: Al Ma’aarij: 19) Mungkin kita pernah mendengar hadits yang berbunyi: “Al-insanu machalul khoto’ wan nisyaan” (manusia adalah tempatnya kesalahan dan kelalaian). Dengan informasi ini, kita sering mengatakan:“Aduh… mohon maaf ya. Saya lupa!. Harap dimaklum saja, ‘kan manusia itu tempatnya kesalahan dan kelalaian…!”. Setelah mengatakan itu, hatinya …

Continue reading