Pertanyaan : Assalamu’alaikum Ustadz. Apakah benar Surat Az Zalzalah sebanding dengan setengah dari Al Qur’an? Jawaban : Ya memang benar, ada keterangan yang menyatakan tentang hal itu. Dalam Kitab “Majmu’atut Tauhid” karya Ibnu Taimiyah dan Muhammad Abdul Wahab, bab “Keutamaan membaca Al Qur’an dan keutamaan Surat” Hal 672 No. 23 yang artinya: (Idza Zulzilat…) setimbang …