Tag: Maulid Nabi

Maulid Muhammad Dan Indonesia Baru

Thala’a al-badru ‘alayna min tsaniyyat al-wada’ wajaba al-syukru ‘alaina mada’a li allahi da‘i (Kitab Al-Barzanji) Seseorang tidak bisa mengetahui Islam secara baik bila tidak memahami dengan baik siapa sebenarnya Muhammad bin Abdullah bin Abd Al-Muthalib yang dilahirkan di kota suci Makkah pada tahun Fil (Gajah) bertepatan dengan Senin, 12 Rabiu` al-Awwal 570 Masehi. Bahkan Fazlur …

Continue reading

Maulid Nabi

Ada yang menyatakan bahwa natal itu sama dengan Maulid Nabi. Andaikan umat Islam merayakan Maulid Nabi, maka nasrani pun merayakan natal. Tentu saja pemahaman natal yang artinya lahir begitu juga Maulid mempunyai arti lahir. Dari segi etimologi mungkin sama, akan tetapi Majelis Ulama telah menetapkan terhadap yang tidak seagama, bahwa hari natal itu haram. Permasalahannya …

Continue reading